Unit Pelaksana Pelayanan Terpadu Satu Pintu (UP PTSP) Kecamatan Kembangan "jemput bola" di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Joglo, Rabu (11/9). Mereka membuka pelayanan masyarakat selama dua hari. Kepala UP PTSP Kecamatan Kembangan, Chairul Baihaki mengatakan, layanan jemput bola perizinan di TPU Joglo rutin digelar setiap bulan.Layanan yang biasa dibuka pada pekan pekan pertama ini sudah berlang...
Sejak Januari hingga Agustus 2019, Unit Pelaksana (UP) Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Kecamatan Kembangan Jakarta Barat telah menerbitkan ribuan perizinan manual yang diajukan oleh warga. Kepala UP PTSP Kecamatan Kembangan, Chairul Baihaki, mengungkapkan dari ribuan perizinan yang diterbitkan, ada lima jenis perizinan yang paling banyak dikeluarkan, yakni Ketetapan Rencana Kota (KRK), Su...
Puluhan petugas gabungan Kecamatan Kembangan Jakarta Barat menggelar operasi penertiban aliran listrik (Opal) di lingkungan permukiman Jalan Terate RW 04 Kelurahan Kembangan Utara, Rabu (4/9). Aksi opal dipantau Asisten Pemerintahan Jakarta Barat, Yunus Burhan. Opal melibatkan petugas terdiri atas unsur kecamatan, kelurahan, PLN, Satpol PP, Sudis Perindustrian dan Energi, Damkar, TNI, k...
Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Kembangan Selatan, di Jalan Taman Kembangan Abadi, Kecamatan Kembangan Jakarta Barat memberdayakan tanaman hidroponik.Pengelola RPTRA Kembangan Selatan, Cotia Nurita, mengatakan lahan seluas sekitar 100 meter di RPTRA Kembangan Selatan diberdayakan untuk tanaman hidroponik. “Jenis tanamannya antara lain kangkung, bayam, cabe, tomat dan okra,†seb...
Satpol PP Jakarta Barat menertibkan kostruksi reklame videotron di salah satu pusat perbelanjaan kawasan Puri Kembangan, Senin (2/9).Menurut Kepala Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum Satpol PP Jakbar, Harapan Tambunan, penertiban reklame berukuran 4 x 8 meter itu tindaklanjut dari hasil temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) perwakilan DKI Jakarta. "Dari hasil temuan BPK, ada 16 reklame yan...