Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Teguh Setyabudi bersama Wakil Menteri Sosial (Wamensos) RI, Agus Jabo Priyono memantau pendistribusian program Makan Bergizi Gratis (MBG) di dua sekolah wilayah Kecamatan Palmerah Jakarta Barat, Senin (6/1).Dua sekolah yang dikunjungi adalah sekolah Barunawati 2, Jalan X-III Aipda KS Tubun II/III No 7 RT 13/01, Slipi dan SMPN 61 Jakarta, Jalan Z Slipi Dalam, Kel...
Sebanyak 2.987 paket Makan Bergizi Gratis (MBG) perdana didistribusikan ke sebelas sekolah di wilayah Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat, Senin (6/1).Dari pantauan di lokasi, ribuan paket MBG didistribukan dari dapur atau kantor Satuan Pemenuhan Pelayanan Gizi (SPPG) Palmerah, di Jalan KS Tubun, Kelurahan Slipi. Pendistribusian dibagi dua gelombang diangkut dengan dua mobil box sejak pagi mencapai...
Pelaksanaan gerebek pemberantasan sarang nyamuk (PSN) menyasar 80 rumah di lingkungan RW 09 Kelurahan Kota Bambu Selatan (KBS), Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat, Jumat (3/1).Plt Lurah Kota Bambu Selatan, Zaenal Ngaripin mengatakan petugas juru pemantau jentik (jumantik) bersama unsur terkait dan jajaran Kelurahan KBS menyisir permukiman warga di RW 09 yang terdiri atas delapan lingkungan RT. ...
Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) bersama perangkat Kecamatan Palmerah Jakarta Barat panen ikan nila sebanyak 16 kilogram, Selasa (17/12).Wakil Camat Palmerah, Pangestu Aji mengatakan panen ikan nila tersebut dari kolam gizi di Taman Edukasi yang berada di belakang Kantor Kecamatan Palmerah. “Panen dari kolam gizi ini hasilnya seberat 16 kilogram ikan nila. Bibi...
Kegiatan Jumat Keliling (Jumling) dan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) di wilayah RW 06 Kelurahan Jati Pulo, Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat, Jumat (13/12).Lurah Jati Pulo, Syafwan Busti mengatakan, kegiatan melibatkan perangkat kelurahan, Jumantik, Puskesmas, Satpol PP, Gulkarmat, kader PKK, unsur tiga pilar serta pengurus RT/RW setempat dan lainnya. Petugas keliling lingkungan permukiman dan...