Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat bersama BPBD, Dinas Sosial dan PMI serta instansi lainnya berkolaborasi melakukan berbagai upaya penanganan bencana kebakaran yang menimpa warga Jalan Kalianyar IV, RW 03 Kelurahan Kalianyar, Tambora, Jakarta Barat. "Kolaborasi dari berbagai pihak sangat penting dalam memastikan bahwa masyarakat yang terdampak bisa melewati masa-masa sulit i...
Wali Kota Jakarta Barat, Uus Kuswanto mengunjungi warga terdampak kebakaran Kelurahan Kalianyar, Kecamatan Tambora, di tenda pengungsian Lapangan Bola Persima, Selasa (15/10) siang.Sempat menyapa dan komunikasi dengan warga korban kebakaran, Uus menyerahkan simbolis 400 boks makanan siap saji dari Sudis Sosial Jakarta Barat. “Mudah-mudahan bantuan bantuan yang diberikan bermanfaat dan bisa mengura...
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mendistribusikan bantuan logistik dan psikologis bagi keluarga korban penyintas kebakaran di lokasi pengungsian lapangan bola Persima RW 03 Kelurahan Kalianyar, Kecamatan Tambora, Jakarta Barat. Kasatgas BPBD Korwil Jakarta Barat, Vitus Dwi Indarto mengatakan bantuan yang didistribusikan meliputi 60 dus air mineral, 300 pcs selimut,...
Suku Dinas Sosial Jakarta Barat menyalurkan bantuan logistik untuk warga terdampak kebakaran di wilayah Jalan Kalianyar IV RT 11/02 Kelurahan Kalianyar, Kecamatan Tambora, Jakarta Barat.Kepala Sudis Sosial Jakarta Barat, Suprapto, menyebut bantuan yang diberikan terdiri atas kasur lipat 15 lembar, family kit 5 paket, kids ware 5 paket, mie instan 20 dus, daster 20 pcs, kaos 20 pcs, celana training...
Palang Merah Indonesia (PMI) Jakarta Barat merespons cepat dengan mengerahkan petugas dengan memberikan bantuan korban kebakaran di Jalan Kalianyar IV, RT 11/RW 02 dan RT 04/RW 03, Kelurahan Kalianyar, Kecamatan Tambora, Rabu (15/10). Ketua PMI Jakarta Barat, Beky Mardani mengatakan pihaknya menangani korban yang mengalami luka dalam peristiwa kebakaran tersebut, diantaranya Femas...