Pemerintah Kota Jakarta Barat terus mengantisipasi titik genangan di wilayah Kembangan Utara perbatasan Duri Kosambi, Cengkareng yang dilalui kali angke di jalan raya ringbroad, kelurahan Kembangan Utara, Senin (7/11).
Dipimpin Wali Kota Jakarta Barat, Yani Wahyu Purwoko melakukan peninjauan bersama Asekbang, Imron, Kasudin SDA Jakbar, Purwanti, Kasudin Bina Marga Jakbar, Darwin, Kabag PKLH, Ziki...
Sekitar 1.200 siswa siswi SMAN 78 Jakarta, Kemanggisan, Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat, mengikuti sosialisasi dan edukasi tentang pemilihan umum (Pemilu), Senin (7/11) pagi.
Sosialisasi disampaikan pihak KPU Jakarta Barat, setelah apel Kebhinekaan yang dipimpin Wali Kota Jakarta Barat H Yani Wahyu Purwoko, di halaman SMAN 78.
Pada kesempatan tersebut Yani menyampaikan UU nom...
Program penanaman pohon di wilayah Kecamatan Palmerah Jakarta Barat dilakukan di enam titik wilayah kelurahan.
"Satu kelurahan diwajibkan satu titik, salah satu titik yang akan ditanam di Taman Interaktif RW 17 Kelurahan Palmerah," sebut Camat Palmerah, Joko Mulyono, Senin (7/11). Dikatakan, kegiatan tersebut tindaklanjut dari arahan Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Harto...
Wali Kota Jakarta Barat H Yani Wahyu Purwoko secara resmi membuka Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) guru se Jakarta Barat, di ruang Ali Sadikin, kantor wali kota Jakbar, Sabtu (5/11).
Kegiatan dalam rangka HUT ke-77 PGRI dan Hari Guru Nasional 2022 itu dihadiri Sekretaris Dinas (Sekdis) Pendidikan DKI Jakarta, Agus Ramdhani, Asisten Adkesra Jakbar Amien Haji, jajaran Sudis Pendidikan Wilayah 1-2...
Aparatur Kelurahan Jembatan Besi, Kecamatan Tambora, bersama elemen masyarakat melakukan gerakan menanam pohon yang berlokasi di Taman Jayakarta, Jembatan Besi, Tambora, Jakarta Barat, Jumat (3/11) pagi.
Gerakan menanam pohon dilakukan sebagai upaya penghijauan sekaligus penataan kawasan agar terlihat lebih asri. "Gerakan menanam pohon sebanyak-banyaknya, selain untuk penghijaua...