Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi Usaha Kecil dan Menengah (Sudis PPKUKM) Jakarta Barat memproses sertifikasi halal bagi 400 pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) tahun 2024."Tahun ini kita sudah sosialisasi, bimbingan teknis, dan terakhir kemarin sudah sidang oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI), tinggal tunggu penetapan," ungkap Kasudis PPKUKM Jakarta Barat, Iqbal Idham Ramid...
Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat berencana melakukan revitalisasi dan pembenahan Ruang Publik Terbuka Ramah Anak (RPTRA) di wilayah. Sekretaris Kota Jakbar, Indra Patrianto mengungkapkan Pemkot Jakarta Barat komitmen akan melakukan perbaikan RPTRA sebagai sarana interasi warga. "Ya, intinya Pemkot akan membenahi semua RPTRA yang ada di wilayah Jakarta Barat, sehingga m...
Tim Penggerak (TP) PKK Kecamatan Kembangan melakukan pertemuan rutin di Aula Kantor Kecamatan Kembangan, Selasa (12/11). Kegiatan ini menghadirkan narasumber dari Puskesmas Kecamatan Kembangan. Camat Kembangan, Joko Suparno mengatakan, pertemuan rutin PKK sebagai ajang silaturahmi, sekaligus untuk memperkuat kekompakan antara PKK tingkat kecamatan dan kelurahan. Dalam pertemuan ini, lanj...
Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat mengapresiasi Pelatihan Da'iyah Profesional Bidang Perempuan, Remaja dan Keluarga (PRK) yang diikuti 100 peserta di Ruang MH Thamrin, kantor wali kota Jakarta Barat, Selasa (12/11).Mengusung tema "Profesionalisme dan Tantangan Da'iyah di Era Digital" kegiatan yang diinisiasi Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jakarta Barat tersebut dibuka Sekreta...
Para pelaku usaha mikro atau pedagang kaki lima (PKL) yang menempati lokasi sementara (loksem) di wilayah Jakarta Barat diharapkan bisa terus mengembangkan usahanya sehingga dapat mandiri dan memiliki tempat usaha sendiri.Kepala Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi Usaha Kecil dan Menengah (Sudis PPKUKM) Jakarta Barat, Iqbal Idham Ramid, menegaskan loksem merupakan tempat bagi pedagang...