Markisa

Passiflora Edulis

Buah markisa mengandung banyak antioksidan. Beberapa jenis antioksidan yang banyak terdapat pada buah markisa ini adalah polifenol, flavonoid, vitamin C, dan piceatannol. Antioksidan dalam buah ini berperan untuk melindungi sel-sel tubuh dari efek buruk radikal bebas. Paparan radikal bebas secara berlebihan dalam jangka panjang bisa meningkatkan risiko terjadinya penuaan dini kulit, penyakit jantung, dan kanker.



gambar barcode tanaman