Pandan Wangi

Pandanus Amaryllifolius

Pandan adalah tanaman herbal yang sering digunakan sebagai bumbu dalam berbagai hidangan Asia Tenggara, termasuk Indonesia. Daunnya panjang dan runcing, berwarna hijau gelap, serta memiliki tepi yang bergerigi. Daun pandan segar biasanya tidak dikonsumsi langsung, melainkan dimasak bersama bahan makanan lain untuk menciptakan aroma khas. Selain dalam bentuk daun segar, pandan juga kerap digunakan dalam bentuk bubuk, pasta, atau minyak esensial. Tanaman ini merupakan sumber serat, vitamin, dan mineral. Selain itu, Anda juga bisa mendapatkan asupan karbohidrat dan bahkan protein dalam jumlah kecil dari tanaman ini. Secara umum, di bawah ini kandungan gizi dari seratus gram pasta pandan.



gambar barcode tanaman