Wali Kota Jakarta Barat HM Anas Efendi meresmikan sekretariat PPSU Kelurahan Kembangan, Jumat (30/12) malam.Pada sambutannya Wali Kota memuji PPSU bak pahlawan. Menurutnya, tanpa "pasukan orange", Jakarta tidak bersih dan lingkungan menjadi kotor. "Ini pahlawan buat kita, kalau semuanya jadi pejabat, camat, lurah, terus siapa yang mengerjakan saluran air dan membersihkan sampah," ujarnya.Dikatakan...
Sekitar 60 balita mengikuti lomba balita sehat di ruang publik terpadu ramah anak (RPTRA) Kelurahan Kembangan Selatan, Jakarta Barat, Jumat (2/12) pagi. Lomba tersebut salah satu dari rangkaian lomba kinerja pengelolaan RPTRA di Jakarta Barat.
Ketua PKK Kelurahan Kembangan Selatan, Firda Agustin, mengatakan peserta yang ikut dalam lomba balita sehat ini merupakan perwakilan dari 11 RPTRA di...
Pos pelayanan teknologi (Posyantek) Kecamatan Kembangan Jakarta Barat mewakili Provinsi DKI Jakarta pada lomba Posyantek tingkat nasional 2016. Posyantek Kembangan masuk dalam 10 besar dari 16 provinsi yang ikut penilaian lomba tingkat nasional."Kami berharap Posyantek Kembangan menjadi juara tingkat nasional 2016," ujar Asisten Kesejahetraan Rakyat (Askesra) Jakarta Barat, HM Andi, saat menerima...
Sebanyak 40 warga RT 03/09, Kelurahan Kembangan Selatan, Kecamatan Kembangan Jakarta Barat, mengikuti kegiatan pelatihan kader anti narkoba. Kegiatan berlangsung di rumah H Sarmila, pada 26-28 September 2016.Lurah Kembangan Selatan, Matrullah mengatakan penyelenggaraan penyuluhan kader anti narkoba merupakan hasil musyawarah perencanaan pembangunan (musrenbang) tingkat kelurahan. Peserta penyuluha...
Wali Kota Jakarta Barat HM Anas Efendi memimpin operasi pembinaan penduduk (Biduk) di Apartemen The SM, Kelurahan Kembangan Selatan Kecamatan Kembangan, Rabu (8/10) pagi. Biduk diawali apel yang diikuti sekitar seratus petugas gabungan Sudin Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Jakbar, TNI, Polri, Satpol PP dan imigrasi. Wali Kota menjelaskan operasi biduk dilaksanakan dalam rangka uji kep...