Asisten Administrasi dan Kesejahteraan Rakyat Yunus Burhan memimpin
rapat persiapan pelaksanaan mekanisme pemuktahiran mandiri (MPM) data
terpadu program penanganan fakir miskin tahun 2018 di wilayah kota
administrasi Jakarta Barat di ruang rapat wijaya kusuma.