Kegiatan pelatihan keahlian pengadaan barang/jasa pemerintah, dibuka oleh Sekretaris Kota Eldi Andi di Ruang Wijaya Kusuma Lantai 2 Blok A.