Walikota Menjadi Pembina Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2018
Tanggal: 01 Oktober 2018
Lokasi: Lapangan Upacara Kantor Walikota Jakarta Barat
Kategori: Pemerintahan
Dilihat: 1260
Walikota Jakarta Barat Rustam Effendi menjadi pembina upacara peringatan
Hari Kesaktian Pancasila tahun 2018 di Lapangan Upacara Kantor Walikota
Jakarta Barat