Wakil Walikota Meresmikan Gerai Cupang OK OCE
Tanggal: 20 September 2018
Lokasi: Sentra Promosi dan Pemasaran Ikan Hias Slipi
Kategori: Pemerintahan
Dilihat: 1202
Wakil Walikota Jakarta Barat M Zen didampingi Sekretaris Kota Eldi Andi
meresmikan gerai cupang OK OCE di Sentra Promosi dan Pemasaran Ikan Hias
Slipi.