Asisten Perekonomian dan Pembangunan Jakarta Barat Fredy Setiawan menerima kunjungan DPRD komisi II dan III Kota Denpasar di ruang rapat walikota.