Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota (Tamhut) Jakarta Barat menanam sebanyak 81 pohon pelindung di Kompleks Perumahan Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta, Jalan Bambu Larangan, RT 05/5, Kelurahan Cengkareng Barat, Kecamatan Cengkareng, Jumat (8/11). Kegiatan menanam pohon yang rutin dilaksanakan setiap Jumat, ini dihadiri oleh Kepala Sudis Tamhut Jakarta Barat, Romi Sidharta, Kepala Sudis Ling...
Penataan Kawasan Triwulan Empat (TW IV) Kelurahan Cengkareng Barat Kecamatan Cengkareng Jakarta Barat dimulai dengan perbaikan saluran dan pembersihan area.Menurut Kepala Seksi Ekbang Kelurahan Cengkareng Barat, Sri Hardiyaningsih, penataan kawasan TW IV menyasar ligkungan Jalan Utama VII, RT 01/01. Pengerjaan dimulai sejak dua pekan lalu dan saat ini sedang perbaikan turap saluran yang berada tep...
Kelurahan Cengkareng Barat Kecamatan Cengkareng Jakarta
Barat telah selesai mengerjakan Penataan Kawasan Triwulan Tiga (TW3) tahun 2024
yang berlokasi di Jalan KFT Utama RT 01 dan 05 RW 11.Lurah Cengkareng Barat, Mustika Berliantoro mengungkapkan pengerjaan dimulai pada awal Juli lalu, saat ini
pengerjaannya sudah rampung. “Progresnya sudah seratus persen. Luas a...
Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudis SDA) Jakarta Barat menguras saluran penghubung (PHB) Flamboyan, di Jalan Jaya 2, RT 02 RW 14, Kelurahan Cengkareng Barat, Kecamatan Cengkareng.
Kepala Sudis SDA Jakarta Barat, Purwanti Suryandari, menyebut panjang saluran PHB yang dikuras sekitar 1.200 meter dan lebarnya 120 sentimeter, dari Jalan Jaya 2 hingga Pasar Menceng.
"Pengurasan dilaku...
Penataan Kawasan Triwulan Tiga (TW3) periode Juli hingga September 2024 di Kelurahan Cengkareng Barat, Kecamatan Cengkareng Jakarta Barat menyasar lingkungan di Jalan KFT Utama RT 01 dan 05 RW 11.
Setelah dilakukan pengecekan lapangan di pekan pertama bulan Juli, selanjutnya petugas gabungan PPSU dan sektoral terkait seperti SDA, Bina Marga dan lainnya mulai melakukan pengurukan untuk peninggian...