Unit Pelaksana (UP) Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat, menggelar pelayanan Goes to Hospital di RS Kanker Dharmais, Selasa (18/9). Layanan ini digelar untuk pengurusan layanan perizinan kesehatan.Sejak dibuka pagi hari, Goes to Hospital langsung diserbu warga dan tenaga medis. Mereka silih berganti mendatangi meja pelayanan PTSP Goes to hospital di lob...
Kantor Kecamatan Palmerah akan menjadi tempat launching Gerakan Masyarakat Pemasangan Tanda Batas (Gema Patas). Kegiatan ini juga serentak dilakukan di kantor kecamatan lain, termasuk 56 kantor kelurahan. Plh. Walikota Jakarta Barat,M. Zen mengatakan bahwa Gubernur DKI Jakarta, Anies R. Baswedan telah mencanangkan Gema Patas, awal September lalu di UPT PPDB, Pulomas, Jakarta Timur. Ia menging...
Puluhan warga Palmerah, mengikuti pelatihan OK OCE (One Kecamatan One Center for Entrepreneursip), di RPTRA Bambu Kuning, Jalan KS Tubun, Jakarta Barat, kemarin. Mereka diajarkan cara membuat produk makanan olahan ikan. Kepala Seksi Kelautan dan Perikanan Sudis KPKP Jakarta Barat, Gonti WS mengatakan, pelatihan membuat produk makanan olahan ikan ini diikuti sekitar 50 orang dari enam keluraha...
Sebanyak sembilan objek pajak dipasangi stiker dan plank penunggak pajak di wilayah Palmerah, Kamis (2/8) pagi. UPPRD Kecamatan Palmerah Jakarta Barat memberikan batas waktu bagi wajib pajak untuk menyetorkan kewajibannya. Informasi yang berhasil dihimpun, pemasangan stiker dan spanduk penunggak pajak itu dilakukan pada lima titik di wilayah Kecamatan Palmerah. Lima titik itu berada di l...
Aparatur Kecamatan Palmerah Jakarta Barat menggelar halal bihalal bersama para elemen masyarakat di kantor kecamatan, Kamis (28/6) kemarin. Halal bihalal diisi siraman rohani oleh ustadzah Mamah Dedeh. Camat Palmerah, Zeri Ronazy mengatakan atas nama pemerintah Kecamatan Palmerah memohon maaf, minal aidin wal faidzin. Ia mengajak masyarakat untuk menjaga tali silahturahim dan menjaga persatua...