Sebanyak 28 Jakpreneur atau pelaku UMKM binaan Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (PPKUKM) Jakarta Barat akan mengikuti bazar produk lokal Kecamatan Kalideres. Bazar yang digelar dua hari, 7-8 Desember 2024, akan berlangsung di Jalur Hijau Kosambi (JHK) Semanan, Jakarta Barat. "Kegiatan bazar ini rutin dilaksanakan di lingkungan wilayah kecama...
Sebanyak 737 pencari kerja telah disalurkan pada kegiatan job fair/bursa kerja pada tahun 2024 yang digelar Suku Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Energi (Sudin Nakertransgi) Jakarta Barat. Kasudis Nakertransgi Jakarta Barat, Jackson Sitorus menyebut 737 pekerja yang telah disalurkan bekerja hasil dari kegiatan job fair yang diilaksanakn hingga tahap ketiga selama tahun 2024 dar...
Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi Usaha Kecil dan Menengah (Sudis PPKUKM) Jakarta Barat memproses sertifikasi halal bagi 400 pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) tahun 2024."Tahun ini kita sudah sosialisasi, bimbingan teknis, dan terakhir kemarin sudah sidang oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI), tinggal tunggu penetapan," ungkap Kasudis PPKUKM Jakarta Barat, Iqbal Idham Ramid...
Para pelaku usaha mikro atau pedagang kaki lima (PKL) yang menempati lokasi sementara (loksem) di wilayah Jakarta Barat diharapkan bisa terus mengembangkan usahanya sehingga dapat mandiri dan memiliki tempat usaha sendiri.Kepala Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi Usaha Kecil dan Menengah (Sudis PPKUKM) Jakarta Barat, Iqbal Idham Ramid, menegaskan loksem merupakan tempat bagi pedagang...
Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi Usaha Kecil dan Menengah (Sudis PPKUKM) Jakarta Barat rutin melakukan pembinaan kepada para padagang di lokasi binaan (lokbin). Kepala Sudis PPKUKM Jakarta Barat, Iqbal Idham Ramid, menyebut di Jakarta Barat terdapat lima lokbin. Yakni, Lokbin Meruya ditempati sekitar 200 pedagang, Kamal 400 pedagang, Rawa Buaya dan Bangun Nusa masing masing ski...