Wali Kota Jakarta Barat, Uus Kuswanto menghadiri pencanangan dan deklarasi delapan Rumah Ibadah Ramah Anak (Rira), Selasa (19/12) petang, di wilayah Kampung Kerukunan, Kelurahan Rawa Buaya Kecamatan Cengkareng.
Kegiatan dilaksanakan di Gedung Karya Pastoral Lantai 4, Gereja Katolik Santo Thomas Rasul, Jalan Pakis Raya G5/20 Bojong Indah, Rawa Buaya. Hadir Ketua TP PKK Jakbar, Lisniawati Uus...
Dalam rangka mewujudkan Pemilu 2024 yang damai Polres Metro Jakarta Barat mengadakan Focus Group Discussion (FGD) di Ruang Tourmaline Hotel Royal Palm Jalan Outer Ring Road Mutiara Taman Palm Blok, Kelurahan Cengkareng Timur, Kecamatan Cengkareng.
Kabag OPS Polres Metro Jakarta Barat AKBP Randi Ariana mengatakan, kegiatan tersebut bertujuan untuk mengajak semua kalangan untuk memberik...
Pemerintah Kota Administrasi (Pemkot) Jakarta Barat melakukan pengamanan aset lahan seluas 13.989 meter milik Pemprov DKI Jakarta di Jalan Flamboyan, RT 12/10 Kelurahan Cengkareng Barat, Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat, Rabu (13/12).
Sekretaris Kota Jakarta Barat, Indra Patrianto mengatakan, kegiatan penertiban dalam rangka pengamanan aset Pemprov DKI Jakarta mengerahkan sekitar 1...
Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Barat memastikan pengerjaan rehab total 4 rumah dinas (Rudin) lurah selesai pada 20 Desember 2023. Empat rumah dinas lurah tersebut adalah lurah Tanjung Duren Selatan, Cengkareng Timur, Cengkareng Barat dan Wijaya Kusuma.
"Hari ini, kami melakukan pengecekan rehab total rumah dinas lurah Cengkareng Barat dan Wijaya Kusuma. Progres pengerjaannya sudah 90%...
Satuan petugas Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudis SDA) Jakarta Barat memperbaiki turap saluran penghubung (Phb) Jalan Galunggung, kawasan RSUD Cengkareng, Kelurahan Cengkareng Timur, Kecamatan Cengkareng.
Menurut Kepala Satuan Pelaksana SDA Kecamatan Cengkareng, John Tarigan, pengerjaan perbaikan turap saluran Phb di lokasi tersebut dimulai akhir Oktober 2023 lalu. Lebar saluran Phb yang turapnya...