Sebanyak 800 guru se Jakarta Barat mengikuti sosialisasi kode etik guru, di ruang MH Thamrin, kantor wali kota Jakbar, Jalan Raya Kembangan no 2, Selasa (12/12).
Kegiatan yang diselenggarakan Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Jakbar tersebut dibuka Wali Kota Jakarta Barat, Uus Kuswanto. Hadir Ketua PGRI Provinsi DKI Jakarta, Adi Dasmin. Hadir Ketua PGRI DKI, Adi Dasmin, Ketua PGRI Jakbar A...
Sekretaris Kota Jakarta Barat, Indra Patrianto bersama sejumlah pejabat Pemkot Jakarta Barat menebar sebanyak 600 ikan nila pada dua kolam air mancur di halaman Kantor Walikota Jakarta Barat, Jumat (8/12). Penebaran ikan nila dan lele juga dilakukan di rooftop gedung perparkiran.
Sekretaris Kota Jakarta Barat, Indra Patrianto mengatakan bahwa penebaran ikan nila di dua kolam air mancur yang...
Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Barat terus mempersiapkan rencana penanaman pohon cabai serentak se Jakarta Barat yang dipusatkan di lokasi Urban Farming Semanan Sinergi, di wilayah Kelurahan Semanan, Kecamatan Kalideres.
Sekretaris Kota (Sekko) Jakarta Barat, Indra Patrianto, meminta seluruh unit sektoral terkait bersama-sama melakukan tupoksinya dengan optimal. Ia juga mengingatkan...
Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudis SDA) Jakarta Barat menguras saluran air di Jalan Outer Ring Road, tepatnya di depan Perumahan Puri Mansion, Kelurahan Kembangan Selatan, Kecamatan Kembangan.
Koordinator Pengurasan SDA, Sarmili mengatakan pengurasan saluran air sepanjang kurang lebih 250 meter dengan lebar 1 meter dan tinggi 1,2 meter dimulai dari perempat lampu merah Puri Kembangan h...
Wali Kota Jakarta Barat, Uus Kuswanto dan Forum Koordinasi Pimpinan Kota (Forkopimko) Jakbar melakukan tanam pohon bersama Presiden RI, di lingkungan kantor wali kota Jakbar, Jalan Raya Kembangan no 2, Rabu (29/11) pagi.
Kegiatan dilaksanakan serentak secara online. Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono menanam Pohon Pule atau Pulai di kawasan Pulogad...