Walikota Menyerahkan Bantuan ZIS Kepada Mustahik Dalam Acara Gema Muharram 1440 H
Tanggal: 26 September 2018
Lokasi: Halaman Kantor Walikota Jakarta Barat
Kategori: Pemerintahan
Dilihat: 1049
Walikota Jakarta Barat Rustam Effendi menyerahkan bantuan ZIS kepada
mustahik sebanyak 1.956 orang dalam acara Gema Muharram 1440 H 2018 M di
Halaman Kantor Walikota Jakarta Barat