Seko Pimpin Rapat Lanjutan dan Technical Meeting Pelaksanaan Festival Olahraga
Tanggal: 12 April 2018
Lokasi: Ruang Rapat Wakil Walikota
Kategori: Pemerintahan
Dilihat: 1028
Sekretaris Kota Jakarta Barat Eldi Andi memimpin rapat lanjutan dan
technical meeting pelaksanaan festival olahraga rakyat tingkat Kota
Administrasi Jakarta Barat di ruang rapat wakil walikota.